Kamis, 22 Juli 2010

Model Referensi (OSI 7 TCP/IP)

Model referensi networking ada berbagai macam dan jenis namun saya akan membahas 2 saja yaitu OSI dan TCP/IP .

OSI ( Open System Interconnections) :
Merupakan salah satu standard dalam protokol jaringan yang dikembangkan oleh ISO yang memberikan gambaran tentang fungsi, tujuan dan kerangka kerja tentang
struktur model referensi untuk proses yang bersifat logis dalam sistem komunikasi. OSI memiliki & buah layer









TCP/IP :
TCP/IP digunakan pertama kali untukmenghubungkan komputer – komputer pemerintah (USA) dan sekarang telah menjadi dasar bagi internet.
TCP/IP memiliki keunggulan sehubung dengan kompatibilitasnya dengan beragam perangkat keras dan sistem operasi. memiliki 4 layer

0 komentar:

Posting Komentar